bangunan Jepang bahannya mudah terbakar dan satu kali menjadi kebakaran susah memadamkan api. waspada bahaya kebakaran(ひのようじん)
hal-hal penyebab menjadi kebakaran sbb;
1. ketika memasak(りょうりのとき)
contohnya bila menggoreng bala-bala meninggalkan kompor gas akibatnya menjadi kebakaran.
harusnya tamu datang pun bunyi telepon pun matikan kompor gas dulu.
biarkan minyak goreng pasti suhunya lama-kelamaan naik dan akibatnya keluar api.
bila memasak jangan meninggalkan kompor gas. ada urusan pun harus matikan kompor gas dulu.
2. puntung rokok(タバコのすいがら)
cara buang puntung rokoknya tidak benar(buang ke dalam tempat sampah tetapi masih tetap nyala akibatnya menjadi kebakaran!) atau sambil tidur merokok akibatnya tidak sadar jatuhin puntung rokok di atas selimut akibatnya menjadi kebakaran.
3. kabel listrik(でんきのケーブル)/stop kontak(コンセント)
tolong cek kabel listrik anda kalau menemukan kabel yang gosong (menjadi warna hitam atau coklat) atau kabelnya rusak (kejepit oleh kursi/meja dan dalamnya setengah putus.) segera berhenti menggunakannya.
di sekitar stop kontak juga jangan sampai penuh debu. sebaiknya kadang-kadang membersihkan dan hilangkan debu untuk menghindari kebakaran.
dan jangan terus menggunakan (lama waktu) pengisi baterai(battery charger = じゅうでんき). apalagi pengisi baterai yang tidak bermerek dan murah harganya ada resiko meletus dan bahaya kebakaran.(lebih baik memillih pengisi baterai yang bermerek)
dan jangan terus menggunakan (lama waktu) pengisi baterai(battery charger = じゅうでんき). apalagi pengisi baterai yang tidak bermerek dan murah harganya ada resiko meletus dan bahaya kebakaran.(lebih baik memillih pengisi baterai yang bermerek)
4. alat elektronik(かでんせいひん)
Di musim dingin, ada banyak alat pemanas. hal-hal yang jangan dilakukan sbb;
(1)Di depan 'heater listrik (でんきストーブ)' jangan menjemur pakaian.(ada resiko kebakaran).
(2)Di dalam 'meja pemanas (コタツ)' jangan menjemur pakaian.(ada resiko kebakaran).
(3)Bila menggunakan seterika pun jangan meninggalkan seterika. ada urusan pun harus matikan seterika terlebih dahulu.
(4)Jika menggunakan alat pemanas 1jam sekali mengganti udara lebih baik.(membuka jendela 1 menit)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar